Spesifikasi Asam Sulfat
Asam sulfat,
H2SO4, merupakan
asam mineral (anorganik) yang kuat. Zat ini larut dalam
air pada semua perbandingan. Asam sulfat mempunyai banyak kegunaan dan merupakan salah satu produk utama
industri kimia.Produksi dunia asam sulfat pada tahun 2001 adalah 165 juta ton, dengan
nilai perdagangan seharga US$8 juta. Kegunaan utamanya termasuk
pemrosesan bijih
mineral, sintesis kimia, pemrosesan air
limbah dan pengilangan minyak.
Untuk keterangan lebih lanjut, silahkan download PDF ini :
Baca Selengkapnya